Hal Yang Wajib Diperhatikan Agar Bisa Menjadi Blogger Terbaik Di Luar Negeri

Menjadi blogger dalam skala internasional memang menjadi impian bagi setiap blogger atau orang yang menekuni pekerjaannya pada bidang penulisan di internet. Bagi mereka yang sudah merasa menjadi blogger bertaraf nasional atau bisa dibilang terbaik dalam negeri pastinya ingin menjadi blogger terbaik di luar negeri juga.

Oleh karena itu, tidak sedikit para blogger akan membahas atau berbagi informasi mengenai kebudayaan atau gayahidup yang pernah mereka jalani di luar negeri karena hal tersebut menjadi nilai tambahan dalam menjadi blogger terbaik bertaraf internasional.

Namun tahukan anda, sebelum menjadi seorang blogger dengan gelar yang terbaik, akan lebih bagus apabila anda mengetahui lebih dahulu perbedaan antara blog atau website yang seringkli masih salah dan masih banyak yang eliru mengenai perbedaan tersebut agar anda bisa dengan mudah belajar membuat blog apabila tertarik dan bisa belajar membuat website juga jika dirasa lebih tertarik dengan website.

Perbedaan Blog Dan Website

pexels.com
  • Konten

Pada blog, konten yang diisi bisa radom atau acak. Artinya, pemilik bisa memberikan informasi atau berbagi cerita apa saja kepadapengguna lain. Sedangkan pada website, tergantung jenis website yang digunakan. Apabila pemilik atau penulis menulis pada website berita, maka konten yang dibagikan hanya bisa mengenai berita saja dan tidak bisa menampilkan informasi lainnya. Begitu juga dengan website edukasi, mengenai pendidikan. Maka informasi yang bisa disampaikan hanya mengenai pendidikan atau edukasi untuk pengguna dan pengunjung website.

  • Update

Blog akan selalu mengupdate atau memperbaharui isi atau konten dari blognya dan lebh banyak sering memberikan berita terbaru sehingga tidak mengherankan apabila anda selalu mendapatkan notif update terbaru dari blog yang anda ikuti. Berbeda dengan blog, website tidak  harus selalu memberikan berita atau informasi terbaru.

  • Arah komunikasi

Dari segi komunikasi sendiri, blog akan selalu membuka kolom komentar atau tanggapan mengenai kontennya agar bisa menjadi lebih baik lagi. Sehingga pengguna atau pengunjung juga bisa memberikan ulasan atau tanggapan mengenai konten yang diterbitkan.

Berbeda dengan website, komunikasi yang dilakukan hanya dari satu arah saja. Dalam artian, pemilik atau penulis website saja yang bisa memberikan informasi kepada pengguna atau pengunjung konten tersebut.

  • Gaya bahasa

Dalam segi bahasa juga, penulisan pada blog akan lebih bervariatif atau beragam bahasa yang terkadang bisa menggunakan bahasa yang lebih santai alias tidak kaku atau terlalu formal. Berbeda dengan penggunaan pada website.

Bahasa yang digunakan dalam website tentunya harus bahasa yang formal dan sesuai EYD yang baik dan benar. Meskipun begitu, bahasa yang digunakan tetap harus bisa menyampaikan inti dari informasi tersebut.

  • Subscribe

Sebagai sesama platform atau media berbagi informasi, baik blog atau website menyediakan subscribe. Hal yang membedakan adalah pada pengunjung atau pengguna blog yang berlangganan blog tersebut pasti akan selalu mendapat notifikasiupdate terbaru apabila berlangganan blog tersebut.

Namun  pada website, apabila pengunjung atau pengguna melakukan subscribe pada website tersebut, hanya akan mendapatkan notifikasi tehadap produk-produk atau brand yang dipasarkan pada website tersebut.

Biasanya blogger dengan pengunjung atau subscriber mencapai jutaan, bahkan kontennya yang sudah terkenal sampai di luar negeri, bisa disebut sebagai blogger terbaik di luar negeri apabila terdapat nominasinya.

  • Pengelola

Baik blog maupun website pasti akan ada pihak yang mengelolanyaagar bisa memberikan update. Hal yang memberdakan adalah, blog bisa dikelola oleh perorang atau sekolompok orang sedangkan website pasti akan dikelola oleh pihak perusahaan atau instansi dalam pemerintah karena banyak juga website resmi yang berada dibawah naungan pemerintah.

Persamaan Blog Dan Website

pexels.com

Meskipun memiliki banyak perbedaan antara blog dan website yang sudah disebutkan.baik website maupun blog juga memiliki persamaan. Blog sendiri merupakan salah satu jenis website yang dengan gaya bahasanya lebih santai atau tidak terlalu formal. Berikut beberapa persamaan antara blog dan website.bagi para blogger yang ingin menjadi blogger terbaik di luar negeri, akan lebih bagus jika mengetahui persamaan ini.

  • Media berbagi informasi

Baik blog maupun website, sama-sama sebagai media atau wadah berbagi informasi. Hal yang membedakan hanyalah isi atau konten yang dibagikan kepada pengguna atau server karena disesuaikan dengan jenis atau topik dasar blog dan website. Namun pada dasarnya kedua platform tersebut sama-sma memberikan informasi kepada orang lain melalui media teks, gambar, video dan audio.

  • Tempat membangun jaringan

Bukan hanya sebagai media berbagi informasi saja, blog dan website juga bisa dijadikan tempat untuk membangun jaringan. Baik jaringan pertemanan maupun jaringan bisnis yang saling menguntungkan satu sama lain. Pada blog atau website tentunya ada pengunjung atau pengguna yang menekuni dibidang yang sama dan bisa saling berbagi informasi apabila terdapat hal tersebut.

  • Sumber pendapatan

Bukan rahasia lagi apabila pekerjaan sebagai penuliskonten internet juga bisa menghasilakan pundi-pundi rupiah. Baik blog maupun websitejuga akan memberikan pendapatan melalui konten-konten yang diupdatedan melalui pengunjung atau pengguna lainnya. Selain itu juga bisa dijadikan media e-commerce untuk menjajakan brand atau produk tertentu sehingga dilirik oleh para pengguna.

Selain Menjadi Blogger, menjadi Youtuber juga tidak kalah menguntungkan. Slaah satu yang terkenal di dunia adalah Pewdiepie yang punya banyak pengikut. Simak ulasannya di Nuordertech.com.